Puzzle
Geometri Kecil
Mainan ini bermanfaat untuk
mengenalkan bentuk-bentuk dasar kepada anak-anak. Selain itu anak dapat melatih
kemampuan berpikir logisnya untuk meletakkan benda di tempat yang tepat sesuai
dengan bentuk yang ada. Dibuat menggunakan cat non toxic yang aman untuk
anak-anak. Untuk anak 2-4 tahun



